Adanya radiasi
ponsel yang menyebabkan gangguan kesehatan hingga kini memang masih menjadi
perdebatan. Meski masih dalam perdebatan, sebagai produk elektronik yang
memancarkan gelombang, keberadaan ponsel perlu pengaturan dan tata cara pakai
yang pas dan aman Dr. George Carlo, pensiunan peneliti industri ponsel dari
Amerika menyebutkan setiap tahun terjadi 30 sampai 50 ribu kasus gangguan
kesehatan akibat ponsel. Dr. Carlo juga memprediksi pada tahun 2010 di Amerika
bakal terjadi 500 ribu kasus gangguan keseharan akibat ponsel per tahun. Dalam
kaiatan tersebut, Taraka Serrano, penulis dan advokat kesehatan memberikan
beberapa tips yang sekiranya berguna untuk menghindari radiasi dari ponsel.
1. Batasi Penggunaan Waktu bicara
Biasakan untuk membatasi waktu bicara di ponsel, paling tidak persiapkan terlebih dahulu materi untuk pembicaraan. Setelah dua menit Anda berbincang di ponsel maka aktifitas natural electrical akan mulai meningkat ke otak.
2. Rentan Terhadap Anak-anak
Anak-anak tentu memiliki ketahanan fisik yang lebih lemah ketimbang orang dewasa, termasuk dalam hal radiasi ponsel. Untuk itu biasakan Anak Anda untuk tidak terlalu sering memanfaatkan ponsel untuk aktifitas voice. Tapi Anak-anak perlu juga diberi pemahaman untuk pemanfaatan ponsel dikala darurat.
1. Batasi Penggunaan Waktu bicara
Biasakan untuk membatasi waktu bicara di ponsel, paling tidak persiapkan terlebih dahulu materi untuk pembicaraan. Setelah dua menit Anda berbincang di ponsel maka aktifitas natural electrical akan mulai meningkat ke otak.
2. Rentan Terhadap Anak-anak
Anak-anak tentu memiliki ketahanan fisik yang lebih lemah ketimbang orang dewasa, termasuk dalam hal radiasi ponsel. Untuk itu biasakan Anak Anda untuk tidak terlalu sering memanfaatkan ponsel untuk aktifitas voice. Tapi Anak-anak perlu juga diberi pemahaman untuk pemanfaatan ponsel dikala darurat.